
Memang banyak manfat jogging
pagi hari bagi kesehatan yang dapat kita rasakan baik secara langsung maupun
dalam jangka panjang. Olahraga ringan dengan lari-lari kecil atau jogging
sangat bermanfaat untuk menambah kesegaran badan sehingga akan lebih fresh dan
siap menghadapai aktifitas selanjutnya.
Jogging paling baik dilakukan
pada saat menjelang matahari terbit sampai munculnya matahari pagi sehingga
badan kita akan terkena sinar hangatnya,...